Minggu, 30 Oktober 2011

Nama-Nama Benua di Dunia dan Perbatasannya



Benua adalah daratan yang sangat luas. Benua disebut juga sebagai kontinen. Benua yang ada di bumi serta batas wilayahnya :
1. Perbatasan Benua Asia
- Batas Sebelah Utara : Samudera arktik
- Batas Sebelah Barat : Pegunungan ural dan laut merah
- Batas Sebelah Selatan : Samudera hindia
- Batas Sebelah Timur : Samudera pasifik
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :Benua Asia
2. Perbatasan Benua Eropa
- Batas Sebelah Utara : Samudra arktik
- Batas Sebelah Barat : Samudera atlantik
- Batas Sebelah Selatan : Laut tengah dan laut hitam
- Batas Sebelah Timur : Laut kaspia dan pegunungan
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :Benua Eropa
3. Perbatasan Benua Amerika
- Batas Sebelah Utara : Samudra arktik
- Batas Sebelah Barat : Samudera pacific
- Batas Sebelah Selatan : Samudera atlantik
- Batas Sebelah Timur : Samudera atlantik
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :Benua Amerika
4. Perbatasan Benua Afrika
- Batas Sebelah Utara : Selat gibraltar
- Batas Sebelah Barat : Samudera atlantik
- Batas Sebelah Selatan : Samudera hindia
- Batas Sebelah Timur : Laut merah dan terusan suez
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :Benua Afrika
5. Perbatasan Benua Australia
- Batas Sebelah Utara : Laut arafuru
- Batas Sebelah Barat : Samudera hindia
- Batas Sebelah Selatan : atartika / kutub selatan
- Batas Sebelah Timur : Samudera pasific
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :Benua Australia
6. Benua Antartika alias kutub selatan
Daftar Nama Kutub (Pole) Yang Ada Di Dunia :
1. Kutub Utara / North Pole yang berada di ujung utara planet bumi
2. Kutub Selatan / South Pole yang berada di ujung selatan planet bumi
Informasi lebih lanjut seputar letak, luas wilayah perbatasan, keadaan alam dan geografis baca di :

Tidak ada komentar:

Posting Komentar